get app
inews
Aa Read Next : Kebun Kopi Seluas Satu Hektare di Temanggung Terancam Longsor Akibat Tanah Gerak

Pasar Papringan di Temanggung Hadir, Menawarkan Kenyamanan Berbelanja dan Keindahan Alam

Senin, 17 Oktober 2022 | 08:40 WIB
header img
Pasar Papringan Temanggung. Foto: Mw/iNewsTemanggung.id

Kesenian tersebut berupa tari, musik karawitan, musik tradisional samai permainan – permainan yang hampir terlupakan. Tentunya pertunjukan pertunjukan seni di pasar ini akan membangkitkan kembali kenangan masa tradisional dahulu.

Tempat Strategis 

Lokasi Pasar Papringan cukup strategis untuk dikunjungi, alamat tepatnya berada di Dusun Ngadiprono, Ngadiprono, Ngadimulyo, Kedu, Temanggung, Jawa Tengah.

Jika ditempuh dari Semarang kurang lebih memakan waktu 2 jam perjalanan. sedangkan dari Jogja sekitar 3 jam an. Tersedia angkutan umum “angkudes” jalur 5 dari ngimbrang kedu jumo. Bus Besar tidak bisa mendekat ke lokasi, harus berhenti di jarak sekitar 200 m.

Gimana anda minat untuk mengunjunginya? 

Editor : Iman Nurhayanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut