get app
inews
Aa Read Next : Slametan Dun-Dunan Kapal

99 Hari Jelang Muktamar Muhammadiyah Aisyiyah ke 48 di Solo, Seluruh Panitia Siap Sukseskan

Jum'at, 12 Agustus 2022 | 16:01 WIB
header img
Konsolidasi jelang Muktamar Muhammadiyah dan Aisyiyah di Solo. Foto: Ist

Gubernur Jawa Tengah dalam sambutannya yang dibacakan oleh Kepala Kesbangpol Provinsi Jawa Tengah, Haerudin, SH, MH, menyatakan siap mendukung sekuat tenaga dalam menykseskan muktamar 48.

“Saya merasa tersanjung kepada Muhammadiyah dan Aisyiyah yang menjadikan saya pelindung dalam agenda Muktamar Muhammadiyah Aisyiyah ke 48. Saya mendukung dengan sekuat tenaga untuk mensuksekan muktamar Muhammadiyah Aisyiyah 48 di Solo,” ucapnya.

Dr. KH. Tafsir, MAg sebagai penanggungjawab dengan mantap beliau menyampaikan siap untuk sukses muktamar ke 48.

“Maka dengan ini kami menyatakan siap untuk Muktamar Muhammadiyah dan Aisyiyah 48.”
 

Editor : Iman Nurhayanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut