Tertarik Jadi Anggota DPD RI? Catat Ini Jumlah Dukungan yang Wajib Dimiliki
Kamis, 22 Desember 2022 | 08:14 WIB
Di Kota Tegal saat Pemilu 2019 lalu calon anggota DPD hanya satu orang. Dan tingkat partisipasi pemilihnya sangat rendah.
Hal itu kata Lis dimungkinkan karena belum mengenal calon anggota DPD.
"Mencari 5 ribu dukungan yang tersebar di 18 Kabupaten/Kota untuk warga masyarakat biasa kemungkinannya akan susah diraih. Kecuali mereka mungkin dari organisasi kemasyarakatan yang sudah menyebar di Kabupaten/Kota," ungkap Lis.
Sesuai aturan memang 50 persen di Kabupaten/Kota Provinsi. "Karena kita di Jawa Tengah ada 35 Kabupaten/Kota maka dari 50 persen dari 35 jadi 18 Kabupaten/Kota," terang Lis.
Editor : Iman Nurhayanto