get app
inews
Aa Text
Read Next : Harga Wortel Anjlok Rp300 per KG, Petani di Banjarnegara Mengamuk Buang Dagangan

Akibat Bencana Tanah Bergerak di Banjarnegara, Puluhan Warga Terpaksa Mengungsi

Kamis, 27 Oktober 2022 | 15:36 WIB
header img
Tanah gerak di Desa Bantar, Kecamatan Wanayasa, Kabupaten Banjarnegara, Jateng, mengakibatkan sembilan rumah rusak, dan 76 orang mengungsi. Foto: iNews TV/iNewsTemanggung.id

Warga yang rumahnya rentan longsor, dan sudah retak-retak terpaksa mengungsi ke rumah tetangga yang lebih aman, serta ke sekolah. Luasan area yang mengalami tanah gerak mencapai sekitar dua hektare. Andri mengatakan, warga diimbau untuk menjauh dari zona bahaya tanah gerak tersebut, utamanya saat turun hujan lebat.

"Kondisi tanah yang masih terus bergerak, sangat membahayakan keselamatan warga," pungkasnya.

Artikel ini diterbitkan oleh daerah.sindonews dengan judul 'Tanah Gerak di Banjarnegara, 76 Orang Terpaksa Mengungsi'

Editor : Iman Nurhayanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut