get app
inews
Aa Read Next : Nana Sudjana Minta Kerjasama Perlu Terus Ditingkatkan Setelah Kepala Kejati Jateng Berganti

Jelang Pilkada, Makam Singomodo Sragen Selalu Ramai Calon Pejabat Publik

Jum'at, 27 Mei 2022 | 04:45 WIB
header img
Tampak para peziarah melangkah menuju Makam Syeh Muhammad Nasher yang berada dipuncak bukit. Foto: Ist

Anehnya, begitu rombongan ini masuk hutan, disambut seekor Singa yang bertubuh besar, tentu saja membuat para santri ini ketakuatan. 

Namun melalui kesucian hati dan jiwa, serta kekuatan olah batin Syeh Nasher, yang mampu berdialoq secara gaid dengan roh Sang Raja Rimba itu, akhirnya Singa yang semula berwajah garang dan menakutkan itu, justru nampak jinak.

Bahkan selalu mengikuti kemanapun rombongan alim ulama tersebut melangkah, seolah memberikan perlindungan, bila suatu ketika ada bahaya yang mengancam mereka. 

“Hal ini tentu membuat lima santri itu heran. sehingga peristiwa inilah, muncul nama perdukuhan  Singomodo” tambahnya.

Langkah para alim ulama itu dilanjutkan memasuki hutan di lereng Gunung Lawu yang dikenal wingit dan angker tersebut, hingga sampai di puncak bukit baru berhenti. Syeh Nasher mengajak berhenti 5 santrinya.

“Setelah berhenti dan istirahat  sejenak, lantas mereka memulai membangun padepokkan” katanya.

Dalam perkembangannya, mereka melakukan syiar agama Islam bagi penghuni disekitarnya. 

Bahkan pada hari tertentu, yakni Kamis Pon, pada tengah malam Syeh Nasher melakukan olah spiritual dengan cara meditasi dan melakukan dzikir dengan cara kungkum di aliran Bengawan Solo.

Editor : Iman Nurhayanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut