Inggris keok dan Jerman Menang atas Yunani dalam Laga Uji Coba Persiapan Euro 2024
Sabtu, 08 Juni 2024 | 17:21 WIB
Hasil lebih baik di dapat tuan rumah Euro 2024 Jerman. Jerman menang 2-1 atas Yunani.
Laga berlangsung di Borussia Park, Sabtu (8/6/2024). Gol Jerman dicetak Kai Havertz menit 56 dan Pascal Gross menit 89. Sementara gol Yunani dicetak Giorgos Masouras menit 33.
Berikut hasil lengkap laga uji coba semalam:
Inggris 0-1 Islandia
Jerman 2-1 Yunani
Albania 3-1 Azerbaijan
Belarus 0-4 Rusia
Romania 0-0 Liechtenstein
Polandia 3-1 Ukraina
Skotlandia 2-2 Finlandia
Editor : Iman Nurhayanto