get app
inews
Aa Text
Read Next : Ketua DPP PDIP Respon Wacana Pertemuan Megawati dan Prabowo, Puan Maharani: Nanti Ada Waktunya

Berkunjung ke SMP di Semarang, Puan Maharani Ingatkan Pemda Aktif Cek Sarpras

Minggu, 18 September 2022 | 17:06 WIB
header img
Puan Maharani saat berkunjung ke SMP Muhammadiyah 2 Kota Semarang, Minggu (18/9/2022). Foto: Ist

Menanggapi hal itu, putri dari Megawati Soekarnoputri tersebut menjanjikan anak menaikkan ruang guru dan kepala sekolah TK tersebut.

"Nanti kita naikkan ruang guru dan kepala sekolahnya sehingga nanti bila hujan tidak kebanjiran, tapi nanti otomatis atapnya juga harus ditinggikan. Ya sudah, nanti biar dicek bapak Walikota. Yang penting nanti kita naikkan dulu," ucap Puan.

Walikota Semarang Hendrar Prihadi terlihat ikut mendamping Puan dalam kunjungan tersebut. Dalam sambutannya Hendi memuji kiprah Puan Maharani saat menjabat Menko PMK.

"PMK itu kepanjangan dari Puan Maharani Keren, sebab saat menjabat Menko PMK beliau berhasil menurunkan angka kemiskinan dalam sejarah Republik Indonesia terendah, selain itu juga membawa indeks pembangunan manusia Indonesia-nya bisa naik terus," kata Hendi.

Selain menjanjikan akan menaikan tanah TK di Genuk, Puan dalam kesempatan tersebut juga menjanjikan akan menyumbang 10 komputer untuk SMP Muhamadiyah 2 Semarang.

Editor : Iman Nurhayanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut