get app
inews
Aa Read Next : Pidato Pertama Presiden Prabowo, Indonesia Bisa Swasembada Pangan dalam 4-5 Tahun

Mau Tahu Dapur Upin dan Ipin? Film Animasi Malaysia yang Sukses di Indonesia

Kamis, 30 Juni 2022 | 22:06 WIB
header img
Melihat dapur Upin dan Ipin di Malaysia. Foto: Faieq Hidayat

Setelahnya, tim desain grafis membuat gambar karakter yang ada di film Upin Ipin. Kemudian dubber atau voice (pengisi suara karakter film. Sebelum ditayangkan di stasiun televisi, ada tim animasi yang menyatukan desain grafis dan pengisi suara supaya hasilnya menjadi sebuah film serial atau movie.

"Satu episode pengerjaan animasi 1 minggu. Satu tahun 40 episode. Kalau movie pengerjaan 3 bulan," ujar salah satu tim animasi Upin Ipin. 

Pengerjaan film ini sangat detail mulai dari alur cerita. Biasanya Istri Burhanuddin, Ainon yang memeriksa tulisan alur cerita. 

"Biasanya pasti ada revisi tulisan. Kalau tulisan cerita paling lama itu buat movie karena harus perfect," kata tim penulis cerita Upin Ipin.

Editor : Iman Nurhayanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut