Saat ini Timnas Brunei berada di jurang klasemen Grup A Piala AFF 2022 dengan koleksi nol poin. Kemudian mereka hanya tinggal menyisakan satu pertandingan, yaitu melawan Kamboja pada Kamis (29/12/2022) mendatang.
Sementara untuk Timnas Indonesia, kemenangan telak ini membuat mereka memuncaki papan klasemen sementara Grup A Piala AFF 2022.
Tim yang dinahkodai Shin Tae-yong ini punya koleksi enam poin. Selanjutnya, Skuad Garuda akan menghadapi rivalnya Thailand di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Kamis (29/12/2022) 16.30 WIB.
Editor : Iman Nurhayanto
Artikel Terkait