Selain itu tradisi Tonting merupakan kegiatan yang mentransformasikan nilai nilai kejuangan serta meningkatkan motivasi prajurit untuk lebih pantang menyerah dan manunggal dengan rakyat.
Hal tersebut sejalan dengan nilai-nilai yang telah diwariskan oleh para pendahulu Korps Infanteri. Terlebih tema yang diambil pada HUT Korps Infanteri tahun ini yakni "Infanteri yang Modern dan Selalu di Hati Rakyat".
Editor : Iman Nurhayanto
Artikel Terkait