Upaya Nguri-Uri Kebudayaan, DPRD Jateng Fasilitasi Kegiatan Dialog Media Tradisional di Kendal

Tim iNewsJatenginfo.id
Upaya Nguri-Uri Kebudayaan, DPRD Jateng Fasilitasi Kegiatan Dialog Media Tradisional di Kendal. Foto: Ist

Sementara itu, anggota DPRD Kabupaten Kendal Tri Purnomo  mengakui masih belum optimal dalam mengatasi permasalahan seni tradisional pasca pandemi. Sementara waktu yang sedang berjalan,  upaya pemulihan yang dilakukan Pemkab Kendal masih fokus di   bidang ekonomi dan pariwisata. 

"Oleh karena itu, kami sangat berterimakasih terhadap fasilitasi kegiatan ini, yang sangat membantu bukan hanya kesenian tradional saja, tetapi juga menggerakkan perekonomian," ujar Tri Purnomo.

Selain diskusi budaya juga dipentaskan 3 kelompok kesenian tradisional kuda lumping di lapangan Ngadibolo desa Boja. Pementasan di lapangan itu menyusul semakin dilonggarkannya berbagai kegiatan pementasan di luar ruangan, setelah dua tahun pandemi Covid-19 berjalan dan kian melandai. Bukan hanya pelaku seni yang menyambut antusias,  disambut antusias masyarakat pun  rumpah ruah menyaksikan pementasan kuda lumping tersebut.



Editor : Iman Nurhayanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network