GMPI Gelar Motret Bareng Promosikan UMKM dan Pariwisata sebagai Wujud Pengabdian pada Masyarakat
Kamis, 29 Desember 2022 | 11:14 WIB
Dalam kegiatan tersebut turut hadir Ketua DPC PPP Kabupaten Kendal, Abdul Syukur, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kendal H. Maberur dan tokoh masyarakat. Motret bareng GMPI Kendal kali ini diikuti sekurang-kurangnya 25 konten kreator Kendal dan sekitarnya.
Editor : Iman Nurhayanto