Musyda IMM Jateng ke 20 Terdapat Lima Kandidat Caketum, Untung Jadi Kandidat Terkuat

Iman Nurhayanto
Musyda IMM Jateng ke 20, 26-29 Mei 2022. Foto: Iman Nurhayanto

Menurutnya Musyda kali ini mengangkat tema "Menegakan Pilar Peradaban IMM" selain sebagai kontestasi pemilihan pemimpin IMM Jateng masa depan, namun juga tempat tukar ide gagasan demi membangun IMM Jateng lebih baik.

"Dengan tujuan baik mengusahakan kebermanfaatan IMM untuk masyarakat, diundang tokoh berpengaruh dalam kegiatan ini sebagai pendukung wacana dan khazanah bagi IMM," ucapnya.

Dewan Pimpinan Pusat (DPP) IMM yang diwakili oleh Zaki Nugraha memberikan pesan kepada kader IMM yang hadir agar lahir pengusaha dari organisasi bernama IMM.

"Melalui Musyda IMM Jateng ke 20, semoga lahir pemimpin dan pengusaha atau pebisnis yang melahirkan ide dan solusi bagi seluruh umat," ucapnya.

Selain itu hadir dalam arena Musyda Ketua Pimpinan Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah (PWM Jateng),  Tafsir menanggapi statemen dar DPP IMM.

"IMM selain diharapkan melahirkan calon pebisnis, namun diharapkan juga lahir calon penguasa negara agar dapat membuat kebijakan positif untuk masyarakat," ujarnya.

Editor : Iman Nurhayanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network