BPBD Banjarnegara Siapkan SDM Penanganan Pasca Bencana Dengan Adakan Pelatihan Jitupasna

Syarif TM
Kepala Pelaksana Harian BPBD Banjarnegara dalam pelatihan Jitupasna di Banjarnegara.

"Pelatihan ini juga sebagai upaya bagaimana menurunkan tingkat risiko dan meminimalisir dampak dari adanya bencana kerusakan, kerugian, serta trauma psikologis para korban bencana," katanya.

Menurutnya, satu unsur terpenting dalam penanganan bencana adalah keakuratan informasi dan kecepatan tindakan. Dia berharap adanya pelatihan ini para peserta dapat menerapkan ilmu Jitupasna di lapangan dengan baik.

"Tentunya informasi yang lengkap terkait kerusakan, kerugian, dan kebutuhan pasca bencana begitu berarti bila disampaikan oleh seorang yang memiliki pengetahuan Jitupasna," katanya.



Editor : Iman Nurhayanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network