Catat! Jadwal Piala Dunia 2022 Hari Ini: Duel Seru! Adu Tajam Messi Vs Lewandowski

Tim iNews.id
Striker Timnas Polandia, Robert Lewandowski mencetak gol di Piala Dunia 2022 saat melawan Arab Saudi, Sabtu (26/11). Ini adalah gol pertamanya pada ajang empat tahunan tersebut. (Foto: REUTERS)

Adapun sementara ini sudah ada 7 tim yang lolos ke 16 besar Piala Dunia 2022. Mereka ialah Prancis, Brasil, Portugal, Belanda, Senegal, Inggris, dan Amerika Serikat.

Berikut jadwal Piala Dunia 2022 hari ini selengkapnya.

Grup D
Rabu (30/11/2022) pukul 22.00 WIB
Australia Vs Denmark
Tunisia vs Prancis

Grup C
Kamis (1/12/2022) pukul 02.00 WIB
Polandia vs Argentina
Arab Saudi vs Meksiko

Editor : Iman Nurhayanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network