Kita Sering Tidak Sadar Lakukan Pelanggaran HAM Ringan, Simak Penjelasannya!

Sugiyanto
Kita Sering Tidak Sadar Lakukan Pelanggaran HAM Ringan, Simak Penjelasannya! Pelanggaran HAM Ringan tanpa sadar sering kita lakukan (Foto: Getty Images)

2. Bentuk Pelanggaran HAM Ringan di Lingkungan Masyarakat
- Melakukan penganiayaan terhadap orang lain. 
- Tidak mendapatkan layanan pendidikan dan kesehatan yang sejajar. 
- Tidak mendapatkan keadilan sosial di tengah masyarakat. 
- Melakukan pencurian 
- Pencemaran sungai oleh limbah pabrik. 
- Kasus malpraktik 
- Membakar sampah sembarangan, sehingga asapnya mengganggu orang-orang disekitarnya. 
- Menghalangi orang lain untuk menyampaikan aspirasi atau pendapatnya. 
- Meninggalkan komentar jahat dalam unggahan media sosial orang lain. 
- Merundung atau membully teman 

Jadi, itulah bentuk-bentuk pelanggaran HAM ringan yang kerap kita temui dalam kehidupan sehari-hari. 

Meski disebut pelanggaran HAM ringan, namun pelanggaran ini akan berbahaya bila tidak segera diatasi atau ditanggulangi oleh pihak-pihak terkait



Editor : Iman Nurhayanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update