Undip Bersinergi Dengan Alumni, Targetkan Hapus Kemiskinan di Jawa Tengah

Muhammad Sayyidin Jaya Negara
Ikatan Alumni Universitas Diponegoro atau IKA UNDIP DPD Jawa tengah melaksanakan halalbihalal pada Kamis (9/5) di Resto Aroem Semarang. Foto: Ist

SEMARANG, iNewsJatenginfo.id - Ikatan Alumni  Universitas Diponegoro  atau IKA UNDIP DPD Jawa tengah melaksanakan halalbihalal pada Kamis (9/5) di Resto Aroem Semarang, Jalan Dr. Wahidin Kota Semarang.

Dengan tajuk Silahturahmi Untuk Membangun Sinergi dan Harmoni Antar Alumni, hadir dalam acara tersebut Rektor Undip Prof. Dr. Suharnomo, Ketua DPP IKA Undip Dr. Teguh Hadi Prayitno mewakili Ketua Umum Abdul Kadir Karding, Ketua IKA Undip Jawa tengah Dr. Dodik Tugasworo P, dan Sekretaris IKA Undip Jawa Tengah Ferry Wawan Cahyono.

Rangkaian acara tersebut diantaranya silahturahmi antar alumni, kemudian dilanjutkan dengan pembagian door prize, serta hiburan live musik.

Sekretaris IKA Undip Jawa Tengah Ferry Wawan Cahyono mengatakan halalbihalal ini merupakan kesempatan yang baik.

"dalam rangka silahturahmi dan memadukan potensi dari alumni Undip yang ada. Rektor Undip tadi juga menyampaikan visi Undip kedepan," kata Ferry.

Editor : Iman Nurhayanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network