"Lalu lintas dialihkan lewat welahan," jelasnya lagi.
Untuk diketahui, banjir di Kabupaten Demak sudah terjadi sejak Rabu, 13 Maret 2024 malam. banjir diakibatkan oleh curah hujan tinggi disertai jebolnya tanggul sungai.
Melansir Antara, 44 desa yang tersebar di 8 Kecamatan terdampak. Atas hal ini, warga yang terdampak mengungsi di tempat yang aman.
Data BPBD per 15 Maret 2024 pukul 19.00 WIB, jumlah warga yang mengungsi meningkat menjadi 2.163 orang dari sebelumnya hanya 499 jiwa.
Editor : Iman Nurhayanto
Artikel Terkait