Dalam acara itu juga ditandatangani MoU antara Bawasu Jateng dengan Ikatan Jurnalis Televisi (IJTI) Pengda Jateng, serta LPP RRI Semarang.
Roffiudin berharap setelah kegiatan penandatanganan MoU, tugas-tugas yang ada pada Bawaslu Jateng dapat terbantu.
"Harapan kami, peran media mampu mensukseskan tugas-tugas kami, khususnya dalam menginformasikan segala info terkait Pemilu 2024," harapnya.
Sementara itu, Ketua IJTI Pengda Jateng Teguh Hadi Prayitno berharap dengan pelibatan jurnalis dalam pengawasan pemilu melalui pemberitaan di media massa dapat membawa pemilu 2024 lebih berkualitas.
Editor : Iman Nurhayanto
Artikel Terkait