3 Juta Penggembira Bakal Bikin Macet Kota Solo, Panitia Muktamar Muhammadiyah Minta Maaf

Bramantyo
Panitia Muktamar Muhammadiyah minta maaf kehadiran 3 juta penggembira bakal bikin Kota Solo dan sekitarnya macet parah (Foto: iNewskaranganyar.id/Bramantyoi)

Sehingga ini bisa menjadi contoh, uswahtun hasanah bagi warga bangsa dan negara Indonesia.

"Kami atas nama panitia berharap teman-teman untuk memberitakan sesuatu yg bersifat obyektif dan ikut serta mensyiarkan muktamar," ujar Sofyan Anif.

Tanpa peran wartawan, ungkap Sofyan, kesuksesan pelaksanaan Muktamar Muhammadiyah dan Aisyiyah kurang berjalan sukses.

"Saya sering katakan, suksesnya muktamar itu salah satunya dari peran wartawan yang obyektif. Wartawan menjadi faktor kuat kesuksesan muktamar,"paparnya ***

Editor : Iman Nurhayanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network