Perlu diketahui, bahwa pembangunan taman beserta fasilitasnya di Gunung Kemukus ini telah menghabiskan anggaran puluhan miliar rupiah.
Sementara itu, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Sragen, Raden Suparwoto saat dikonfirmasi awak media melalui pesan whatsapp mengatakan, pihaknya tidak berwenang untuk memberi tanggapan atas kejadian tersebut. Suparwoto menjelaskan bahwa pekerjaan tersebut bukan pihaknya yang mengerjakan.
"Mohon maaf Pak..kami tidak berwenang menjawab pertanyaan tsbt, pekerjaan tsb bukan dinas kami yg mengerjakan," tulis Suparwoto di pesan Whatsapp.
Editor : Iman Nurhayanto
Artikel Terkait